You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
Puing Sisa Kebakaran di Krendang Dibersihkan
.
photo Folmer - Beritajakarta.id

Puing Sisa Kebakaran di Krendang Dibersihkan

Sebanyak 210 personel gabungan dari unsur petugas PPSU se-Kecamatan Tambora, LMK, perwakilan warga dari tujuh RW, Sudin Lingkungan Hidup dan Sumber Daya Air, dikerahkan untuk membersihkan puing sisa kebakaran di RT 05 dan 06/RW 02, Kelurahan Krendang. 

Petugas gabungan dikerahkan untuk membantu meringankan beban korban kebakaran membersihkan puing bangunan

Camat Tambora, Djaharudin mengatakan, dari hasil bersih-bersih petugas gabungan ini sebanyak 25 meter kubik puing sisa musibah kebakaran berhasil diangkut. 

Warga Krendang Bangun Tujuh Gang Kebanggaan

"Petugas gabungan dikerahkan untuk membantu meringankan beban korban kebakaran membersihkan puing bangunan,"ujarnya, Jumat (27/7). 

Lurah Krendang, Andre Ravnic menambahkan, setelah pembersihan puing ini warga akan kembali mendirikan bangunan rumah tinggal mereka.  

"Kami telah mengimbau warga agar membenahi instalasi listrik agar musibah kebakaran serupa tidak terulang," tandasnya.  

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Pj Gubernur Teguh Pastikan Jakarta Aman, Stabil dan Terkendali

    access_time20-11-2024 remove_red_eye1098 personFolmer
  2. Buka 35.000 Lowongan Kerja, Pj Gubernur Teguh Resmikan Jaknaker Expo 2024

    access_time21-11-2024 remove_red_eye1074 personFolmer
  3. Personel Gabungan Turunkan APK Pilkada di Jaktim

    access_time24-11-2024 remove_red_eye1053 personNurito
  4. Jakarta Hari Ini Berawan Hingga Diguyur Hujan

    access_time23-11-2024 remove_red_eye964 personTiyo Surya Sakti
  5. PT JIEP Tanam 2.400 Bibit Pohon Asoka

    access_time23-11-2024 remove_red_eye951 personAldi Geri Lumban Tobing